Luas
Desa Duren : 742,17 Ha
Batas-batas desa Duren adalah:
- Sebelah utara : Kelurahan Bajang
- Sebelah timur : Desa Wonorejo
- Sebelah selatan : Kelurahan Talun
- Sebelah barat : Desa Sragi
Kelembagaan :
- Lingkungan/Dusun : 4 buah
- Rukun Warga (RW) : 7 buah
- Rukun Tetangga (RT) : 34 buah
- Lembaga Sosial Masyarakat : 4 orang
Pemanfaatan lahan di Desa Duren
sebagai berikut :
- Perumahan/pemukiman dan pekarangan : 147 Ha
- Sawah : 265 Ha
- Ladang/ tanah kering/tegalan : 56,97 Ha
- Jalan : Km
- Pemakaman/kuburan : 1,6 Ha
- Perkantoran : 0,55 Ha
- Lapangan olahraga : 0,6 Ha
- Tanah/bangunan pendidikan : 1,4 Ha
Jumlah penduduk Desa Duren tercatat
sebagai berikut :
- Jumlah penduduk laki-laki : 3256 jiwa
- Jumlah penduduk perempuan : 3677 jiwa
- Jumlah kepala keluarga : 1873 KK
Mengenai keadaan penduduk
berdasarkan pekerjaan sehari-hari mereka adalah sebagai berikut :
- Buruh tani : 784 orang
- Petani : 1069 orang
- Pedagang : 65 orang
- Pegawai negeri : 152 orang
- TNI/POLRI : 23 orang
- Peternak unggas : 44 orang
- Tukang bangunan : 37 orang
Tingkat pendidikan penduduk Desa Duren
adalah sebagai berikut :
- Tidak tamat SD/sederajat : 1037 orang
- Tamat SD/sederajat : 3261 orang
- Tamat SLTP/sederajat : 1371 orang
- Tamat SLTA/sederajat : 1167 orang
- Tamat akademi/sarmud : 65 orang
- Tamat perguruan tinggi/sederajat : 32 orang
Sarana dan prasarana pemerintahan di
Desa Duren:
- Kantor desa : 1 buah
- Ruang pertemuan/aula : 1 buah
- Poskamling : 10 buah
- Ruang data/arsip : 1 buah
- Ruang perpustakaan : 1 buah
Sarana dan prasarana peribadatan :
- Masjid : 4 buah
- Musholah : 26 buah
- Gereja : 2 buah
- Wihara : - buah
- Pura : - buah
Sarana dan prasarana kesehatan :
- Puskesmas : 1 buah
- Rumah Bersalin : 1 buah
- Poliklinik : 1 buah
- Posyandu : 6 buah
- Apotek/toko obat : - buah
Tenaga medis yang bertugas di desa :
- Bidan desa : 3 orang
- Dukun beranak : - orang
- Dukun beranak terlatih : - orang
- Kader posyandu : 6 kelompok
0 komentar:
Posting Komentar